Jakarta, 8 Februari 2013 – Honda meraih penghargaan Excellent Service Experience Award 2013. Penghargaan ini diberikan atas kualitas pengalaman positif yang diterima pelanggan saat menikmati pelayanan sebuah perusahaan. Penghargaan ini untuk pertama kalinya diadakan oleh CARRE of CCSL, suatu lembaga yang bergerak di bidang konsultan service quality dan customer management dan juga surat kabar harian Bisnis Indonesia.
Jakarta, 6 Januari 2013 – New Honda Jazz menjadi penyumbang terbesar untuk total penjualan Honda di Indonesia pada bulan Januari 2013. Sejak diluncurkan pada tanggal 22 Januari 2013 lalu, penjualan New Honda Jazz mencatat angka penjualan sebesar 2.337 unit di bulan pertama di tahun 2013 ini.