Honda Indonesia Image

Antusiasme Peserta Sambut Pembukaan Seri Pertama Brio Saturday Night Challenge

Jakarta, 29 April 2013 –PT Honda Prospect Motor (HPM) resmi menggelar acara Brio Saturday Night Challenge seri 1 di Parkir Timur Senayan, Jakarta, Sabtu, 27 April 2013. Meski baru pertama kali digelar, sebanyak 68 peserta langsung turut ambil bagian dalam lomba ketangkasan mengemudi dengan Honda Brio ini dan memperebutkan hadiah dengan total puluhan juta rupiah.

Honda Indonesia Image

Honda Luncurkan Generasi Kesembilan All New Honda Accord

PT Honda Prospect Motor (HPM) resmi meluncurkan All New Honda Accord generasi kesembilan di Indonesia di Jakarta, 25 April 2013. Perubahan desain secara keseluruhan didukung dengan berbagai teknologi canggih dan fitur terdepan menjadikan All New Honda Accord sebagai ‘The Visionary Car’